Enthog Gobyos, Gawe Gembrobyos!

Begitu kuah menyentuh ujung lidah, rasa pedasnya menjalar dengan seketika memenuhi rongga mulut yang berasa seperti terbakar. Benar-benar hard core. Wonosobo tidak hanya berbicara perihal bentang panorama yang memukau mata, tetapi juga wisata kuliner yang memanjakan lidah penikmatnya. Selain Mie Ongklok sebagai makanan khas kota berhawa dingin ini, masih ada kuliner yang tak kalah lezat …

Advertisement

Sudah Pernah Makan Sate Kere?

Kota Surakarta atau Solo menyimpan banyak ragam budaya dan wisata yang dapat ditemukan ketika kita berkunjung ke kota ini. Termasuk salah satunya adalah wisata kuliner. Seperti kota-kota lainnya di Jawa Tengah, olahan kuliner disini memang cenderung berasa manis. Sedikit cerita sejarah tentang rasa manis yang mendominasi hampir semua masakan di Jawa (Jawa Tengah khususnya) ternyata …

Secobek Kebaikan Mak Nuri

Tangannya sibuk mengoleskan bumbu ke potongan-potongan ikan sebesar kepalan tangan. Panggangan dari ram kawat tampak hitam oleh jelaga. Sesekali tangannya mengusap peluh yang melipir di keningnya. Sementara kain penutup di kepalanya terlihat kotor. Setelah potongan ikan semuanya terolesi bumbu, satu demi satu dibaliknya dan kembali ia mengolesinya hingga merata. Dengan segera ia mengangkat panggangan dan …

Angkringan Garis Keras

Apa yang terbersit segera dalam benakmu ketika mendengar kata "Angkringan". Saya akan segera berteriak dengan nyaring "Murah, kenyang!”. Yak, gerai (anjrit, gerai) angkringan mulai ada di sudut-sudut kota; tak terkecuali Jakarta. Menilik jam operasionalnya dari sore hingga jelang dini hari juga harga makanan yang tergolong murah, keberadaannya menjadi kandidat nomor satu tempat makan paling dicari …